Skip to content

bedanya tracing dengan log (opentelemetry) #932

@askareija

Description

@askareija

Halo kang, saya ingin bertanya, saya punya produk yang sedang dikembangkan, nah saya liat katanya untuk memudahkan debuging aplikasi (dan katanya wajib ada) harus pake tracing dengan opentelemetry, tapi saya masih agak bingung antara log dengan tracing itu apa bedanya ya? Dan apa memang dibutuhkan tracing tersebut atau cukup pake log saja? Terima kasih.

Metadata

Metadata

Assignees

No one assigned

    Labels

    No labels
    No labels

    Type

    No type

    Projects

    No projects

    Milestone

    No milestone

    Relationships

    None yet

    Development

    No branches or pull requests

    Issue actions